Computer

Perbedaan "FILE BASED SYSTEM" dengan "DBMS (Data Base Management System)"

8:50 PMMuhammad Rizky



 careerbless.com

"FILE BASED SYSTEM" bisa di bilang salah satu penggunaan sistem basis data yang masih tradisional. Menurut Thomas M. Connoly(2002, p7) pengertian dari "FILE BASED SYSTEM" adalah kumpulan program aplikasi yang memberikan layanan kepada user contohnya seperti pembuatan laporan. Setiap program nya mendefinisikan dan mengolah data program tersebut secara sendiri - sendiri. Pendekatan ini, biasanya dibuat karena untuk memenuhi kebutuhan operasional saat itu(bisa di bilang jangka pendek).

Tetapi, pendekatan ini memiliki beberapa kelemahan, diantaranya :

- Pemisahan dan isolasi Data
  *memaintain data tiap program sendiri-sendiri
  *data yang lain mungkin bsia digunakan di program lain

-Terjadi Duplikasi Data
  *data yang sama di pegang program yang berbeda
  *memakan waktu yang percuma

-Ketergantungan Data
  *File Structure di definisikan dalam code program

-Format file yang tidak kompatibel
  *tiap program bisa saja ditulis kan dengan bahasa yang berbeda - beda

-Fixed Queries application program

"Data Base Approach" timbul karena Data Embedded dalam aplikasi(bukan disimpan secara terpisah) dan tidak adanya akses kontrol dalam memanipulasi data diluar program. Kemudian hal ini menciptakan sebuah pendekatan baru yaitu "DBMS" atau Data Base Management System. DBMS adalah sebuah sistem perangkat lunak yang memungkinkan user untuk membuat, mendefinisikan, memelihara, dan memberikan akses kontrol ke dalam suatu DATABASE.

Fasilitas pendekatan ini:

-Membagikan kumpulan data yang berhubungan yang di rancang untuk memenuhi kebutuhan informasi dari suatu organisasi

-System Catalog(MetaData) untuk memberikan deskripsi data yang memungkinkan program data independence

-Data secara logically terkait yang terdiri dari entitas, atribut, dan hubungan informasi organisasi

-Data Definition Language(DDL), permits untuk spesifikasi tipe data, struktur, dan batasan(constraints)

-Data Manipulation Language(DML) untuk fasilitas general query (query language) dari data

-Menyediakan Akses Kontrol ke DataBase, seperti:
  *Security System
  *Integrity System
  *Concurrency Control System
  *Recovery Control
  *User-Accessible Catalog

Keuntungan :

- Mengontrol duplikasi data
-Konsistensi data
-Penggunaan data secara bersama-sama
-Data yang sama memiliki informasi yang banyak
-Pengembangan data yang sudah terintegritas
-Pengembangan keamanan data
-Standard yang lebih jelas
-Ekonomis
-Konflik kebutuhan dapat di seimbangkan
-Kemampuan akses dan respon yang lebih cepat
-Meningkatkan produktifitas
-Mempermudah maintenances
-Meningkatkan concurrency
-Meningkatkan kemampuan backup

Kekurangan:

-Kompleksifitas
-Size
-Harga software DBMS
-Biaya perangkat keras tambahan
-Biaya konversi
-Performa
-Dampak kegagalan yang fatal

You Might Also Like

1 comments

Popular Posts

Contact Form